Info Penerimaan Anggota POLRI 2014
Kamis, 17 April 2014
0
komentar

Info Penerimaan Anggota POLRI 2014 - Bagi teman-teman yang ingin mendaftar dan bergabung menjadi anggota POLRI, diinformasikan pendaftaran yang awalnya akan berakhir pada tanggal 15 April 2014, kini diperpanjang hingga 19 April 2014. Jadi masih ada waktu beberapa hari lagi buat teman-teman sekalian untuk mencoba mendaftar pada pendaftaran Bintara Polri T.A. 2014 ini.
Segera daftarkan diri atau keluarga anda di Biro SDM Polda dan Polres Setempat. Pendaftaran terlebih dahulu dilakukan...