Waw : Teratai terbesar di Dunia di Sungai Amazon

Posted by Admin Senin, 16 April 2012 2 komentar
Victoria Amazonica adalah jenis teratai terbesar di dunia, dan mengambang di air dangkal sungai amazon. Diameter daun dapat tumbuh mencapai 3 meter atau lebih dan beratnya dapat mencapai 31 kg.

Teratai raksasa juga disebut victoria regia Sakah satu ratu
victoria di Inggris, seperti yang ditemukan oleh petualang bernama Robert Schomburgk pada tahun 1836.




2 komentar:

VIDEO SWITCH mengatakan... [ Balas Komentar ]

wow sangat unik juga yahh..
ternyata bunga teratai bisa besar juga yah??
apa gara gara sungai amazon yang punya gizi yang baik??

Unknown mengatakan... [ Balas Komentar ]

Tergantung jenisnya

Posting Komentar